SABER HOAKS

[HAOKS] Ritual Mendapatkan Uang Gaib Tanpa Tumbal

Admin Kota 13 Jul 2023 12.7k Share
img-berita

Penjelasan:

Beredar sebuah unggahan di media sosial facebook yang berisi narasi tentang promosi bantuan ekonomi bagi individu yang menghadapi masalah finansial. Promosi inimengklaim menyediakan dana halal gaib tanpa resiko.

Faktanya, unggahan tersebut merupakan salah satu bentuk penipuan dengan memanipulasi sejumlah foto dan video untuk mendapatkan data pribadi yang bersifat sensitif dari calon korban.

Sumber:

https://www.instagram.com/p/CuimS68y1MY/?hl=id

© Copyright 2023 Pemerintah Kota Blitar. All Rights Reserved